Boleh dibilang, 3 bersaudara Kevin, Joe dan Nick Jonas yg tergabung di Jonas Brothers ini disebut sebagai the next Hanson. Apalagi mereka sekarang lagi laris manis di Amerika dan sedang mempersiapkan album ke-3 mereka “A Little Bit Longer” yg bakal release 12 Agt mendatang. Single pertamanya ‘Burnin’ up’ udah premiere di Radio2 America tgl 20 Juni lalu, dan juga direlease melalui iTunes yg nantinya juga bakal jadi judul tour musim panas mereka, The Burning Up Tour. Menariknya, di single Pop Rock ada bbrp bait ngerap yg ternyata adalah Bodyguard mereka yaitu Big Rob.
Senin, 23 Juni 2008
Jonas Brothers (Alb.A Little Bit Longer / Hollywood Records) - Burnin’ up
Post by: DJ RORO
Label: Jonas Brothers
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar