Senin, 16 Februari 2009

Miss Montreal (Single / 8Ball Music) – Just A Flirt


Band pendatang baru asal Belanda ini beranggotakan 4 org, Sanne Hans (Vocal, Guitar), Thijs (Drums), Kobus (Bass), dan Mitch (Guitar). Baru saja dibentuk Okt 2008 lalu, mereka menggebrak dgn single pertamanya “Just a Flirt” yang laris manis di negaranya sendiri. Debut album mereka bakal direlease bln maret. Dengan mengusung Pop Rock yg uptempo, single satu ini punya ‘hook’ yang cukup asik… (CD)

0 komentar:

Template by : Arjuna